Monday, May 27, 2024

3 Item Wajib Kamu Beli di Merchant Moonlight Blade M

Infounik -  Merchant merupakan salah satu tempat jual beli di Moonlight Blade M yang menggunakan mata uang silver. Di sini, kamu bisa melakukan transaksi dengan pemain lain dan pembelian item yang sudah ditetapkan server. Namun, apa saja item wajib yang kamu beli di merchant?Sebenarnya, merchant menyediakan berbagai macam item penting untuk kebutuhan upgrading karakter kamu. Beberapa di antaranya bisa dibeli setiap harinya dengan limit atau batasan tertentu. Selengkapnya, simak deretan item wajib yang kamu beli di merchant Moonlight Blade M lewat artikel berikut, yuk! - SahabatQQ

SahabatQQ: Agen DominoQQ Agen Domino99 dan Poker Online Aman dan Terpercaya 


1. Material refine dan elevate untuk kebutuhan enhancement equipment

Merchant menyediakan dua item penting untuk kebutuhan refine dan elevate equipment kamu. Item tersebut adalah forst iron dan gold wire. Keduanya sama-sama bisa kamu beli di merchant sebanyak 30 buah setiap harinya. Mengapa item ini wajib dibeli?Alasannya, forst iron bisa kamu gunakan untuk refine atau elevate senjata dan aksesori. Sedangkan, gold wire khusus untuk refine atau elevate setiap armor. Keduanya menjadi bahan material utama untuk enhancement equipment kamu sampai batas maksimal. Hal ini penting karena semakin tinggi refine atau elevate setiap equipment, semakin besar pula penambahan atribut yang kamu dapatkan.


2. 4 item persahabatan yang bisa digunakan untuk meningkatkan level pertemanan

Moonlight Blade M menghadirkan sistem persahabatan dengan pemain lain untuk status sosial. Persahabatan di sini dinilai berdasarkan level pertemanan. Menariknya, semakin tinggi level pertemanan, semakin banyak pula benefit yang kamu dapat.Pertama, level pertemanan yang tinggi bisa meningkatkan atribut health point (HP) dan attack dalam bentuk persenan saat berada di tim yang sama. Kedua, kamu bisa mendapatkan interaksi multiplayer holding hands dan soaring through stars. Ketiga, menghadirkan status sosial seperti asing, baru bertemu, afiliasi, rekan, dan lain sebagainya.Untuk menaikkan level pertemanan, kamu bisa menyelesaikan daily aktivitas bersama rekan. Namun, kamu juga bisa memberi hadiah yang didapatkan melalui merchant. Setidaknya, ada 4 item persahabatan yang bisa dibeli masing-masing 5 item per harinya. Hadiah tersebut diantaranya ada epic challigraphy (5 poin), private local specialties (10 poin), longjing tea (20 poin), dan silver buckle white jade hairphin (25 poin). Keempatnya bisa kamu berikan ke satu rekan yang sama untuk memaksimalkan perolehan level pertemanan. Jadi, jangan lupa membelinya, ya!

Baca Juga : 4 Game Mobile yang Berkolaborasi dengan Bintang Sepak Bola

3. Beli delicate scales di tab makanan yang dapat ditukar di toko bahan

Delicate scales merupakan mata uang yang bisa digunakan untuk pembelian bahan makanan di toko bahan. Bahan-bahan tersebut nantinya bisa kamu gunakan untuk keperluan memasak. Memasak di sini ada hubungannya dengan profesi chef untuk pembuatan buff makanan.Dalam sehari, kamu bisa membeli 999 delicate scales menggunakan silver. Ini bisa dibeli sesuai kebutuhan jika kamu berfokus pada profesi chef. Jadi, maksimalkan pembelian mata uang delicate scales untuk mengoptimalkan perolehan bahan masakan.Moonlight Blade M menghadirkan fitur merchant yang menyediakan berbagai macam kebutuhan untuk karakter kamu. Di merchant, kamu bisa membeli bahan material upgrading, item persahabatan, hingga mata uang untuk membeli berbagai macam bahan masakan. Jadi, maksimalkan pembelian di merchant setiap harinya untuk memaksimalkan benefit yang didapat, ya! - DominoQQ

No comments:

Post a Comment