Infounik - Setelah lama dinanti, PS5 slim akhirnya sudah bisa dibeli di Indonesia per Selasa (20/02/2024). Dalam keterangan yang diterima tim IDN Times, PS5 dengan form factor yang lebih tipis ini sudah bisa mulai dibeli per hari ini.PS5 Slim ini sejatinya sudah diumumkan oleh SONY sejak bulan Oktober 2023 lalu. Desain baru menghadirkan satu opsi baru untuk menambahkan Drive Disk Blu-ray Ultra HD ke PS5 Digital Edition, alias punya detachable disk drive!Desain baru yang lebih tipis - SahabatQQ
SahabatQQ: Agen DominoQQ Agen Domino99 dan Poker Online Aman dan Terpercaya
Dengan adanya model baru tersebut, ukuran PS5 versi baru ini jadi lebih kecil daripada versi originalnya. Sony mengklaim bahwa volume PS5 telah berkurang lebih dari 30%, dan beratnya berkurang sebesar 18% dan 24% dibandingkan model sebelumnya.Terdapat empat panel penutup terpisah, dengan bagian atas terlihat mengkilap, sedangkan bagian bawah tetap matte. Untuk colokan, PS5 Slim kini dibekali dua colokan USB C. Seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya, akan ada detachable disk drive yang bisa ditambahkan jika kamu membeli PS5 Digital Edition.
Harga PS5 Slim di Indonesia
Di pasar global, PS5 Slim ini sudah hadir sejak November 2023 lalu. Namun, ia baru hadir dan dijual resmi di Indonesia mulai Selasa (20/02/2024) ini. Terkait harga, PS5 Slim dibanderol dengan harga ritel Rp 9.699.000 untuk Standard Edition dan Rp 8.199.000 untuk Digital Edition.Jika kamu membeli versi Digital Edition alias versi tanpa disk drive, Sony juga menjual detachable disk drive tersebut secara terpisah seharga Rp 1.839.000. Sony juga turut menjual aksesori lainnya berupa Vertical Stand dengan harga Rp 499.000, serta PS5 Console Cover berbagai warna untuk PS5 model terbaru ini dengan harga Rp 939.000.Kamu bisa membeli PS5 Slim dan aksesorinya di berbagai toko offline dan online di Indonesia. Untuk mengecek retailer resmi Sony di Indonesia, kamu bisa mengeceknya di laman https://www.playstation.com/local/retailers/. Selamat bermain game! - DominoQQ
0 comments:
Post a Comment